Cream Aef Skincare Apakah Sudah BPOM & Berbahaya?

Sebagai pejuang kulit putih dan glowing, pernahkah kalian bertanya-tanya aef skincare apakah sudah bpom? Sekilas, pertanyaan ini memang terkesan tidak penting. Padahal jika kita orang yang apik, pasti akan memperhatikan aspek penting termasuk izin edar suatu produk.

Jika kita melihat dari internet hingga platform digital, masih banyak orang kebingungan apakah cream aef berbahaya? Memang, informasi dari media sosial banyak yang palsu sehingga kita harus lebih pintar dalam mencari kepastiannya.

Nah, di artikel kali ini ciriskincare.com bakalan ngebahas informasi tentang apakah cream aef mengandung merkuri untuk memastikan produk aman. Jika menyayangi kulit kalian, tentu saja harus menggunakan produk yang terjamin aman.

Aef Skincare Apakah Sudah BPOM

Cream Aef Skincare Apakah Sudah BPOM & Berbahaya

Aef skincare adalah merk perawatan kulit lokal yang berasal dari Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Anita Putri Tama sebagai owner atau pemilik aef beauty ini memproduksi skincare melalui perusahaan bernama PT. Kasyara Sula Maju dan perusahaan besar lainnya yang berada di Makassar.

Dalam jangka waktu satu tahun ke belakang, produk dari aef beauty ini sempat mengguncangkan pasaran skincare. Mengapa demikian? Hal ini terjadi karena dengan harga 100 ribuan saja, kalian bisa mendapatkan produk aef skincare lengkap dari mulai Cream Siang, Cream Malam, Toner, Sabun cuci muka cair.

Hadir membawa harga yang ekonomis tentunya menjadi starategi marketing yang sangat bagus untuk menarik pelanggan. Sang owner menyadari bahwa masih banyak orang dari kalangan menengah ke bawah yang tidak mampu membeli skincare.

Oleh karena itu, aef skincare ini hadir sebagai pilihan yang cukup bagus untuk kalian coba karena harganya sangat ramah dikantong. Meskipun seperti itu, banyak pelanggan baru yang belum mengetahui aef skincare apakah sudah bpom atau belum.

Emang kenapa status cream aef apakah sudah bpom atau tidak begitu penting? Ini mencakup pada legalitas produk skincare serta standar kualitas. Ketika produk skincare memiliki sertifikat BPOM sudah menjadi jaminan kualitas yang relevan karena dari lembaga resmi non pemerintah.

Lantas, aef skincare apakah sudah bpom? Tidak perlu khawatir, karena produk aef beauty skincare by Anita Putri Tama sudah terdaftar di BPOM secara resmi. Sampai saat ini, ada sekitar 7 produk aef skincare termasuk cream yang sudah BPOM diantaranya:

Nomor BPOMNama ProdukPendaftar
NA18240102578Handbody BoosterPT, Kasyara Sula Maju
NA18230116957Day SeriesPT, Putra Bumi Yusuf
NA18230116958Night SeriesPT, Putra Bumi Yusuf
NA18231210880Face TonerPT, Putra Bumi Yusuf
NA18231210752Facial SoapPT, Putra Bumi Yusuf
NA18231600117Sabun Cinta AEFPT, Citra Sejahtera Kosmetindo
NA18231300248Red Lip TintPT, Citra Sejahtera Kosmetindo

Baca Juga : Apakah Skintific Halal, Sudah BPOM & Untuk Umur Berapa?

Apakah Cream Aef Berbahaya

Pertanyaan lain dari para calon pembeli, mereka penasaran apakah cream aef berbahaya? Setelah sosial media menguasai masyarakat, membuat kita kesulitan untuk mencari informasi yang benar terhadap suatu topik pembahasan.

Seperti yang kita ketahui, berbagai komentar baik maupun buruk bisa dibaca dari sebuah video yang sedang trending (fyp). Nah, kebanyakan dari kita mudah tergiring isu yang belum jelas kepastiannya sehingga kita harus lebih hati-hati.

Untuk menjawab pertanyaan netizen tentang apakah cream aef berbahaya, sebenarnya dengan sudah terdaftar-nya produk di BPOM menjadi jawaban yang relevan. Karena, badan pengawas obat dan makanan tidak akan memberikan izin edar pada produk yang berbahaya.

Sebagian orang penasaran apakah cream aef berbahaya mungkin karena efek samping yang terjadi pada beberapa pengguna. Padahal, itu hanya reaksi awal pemakaian produk yang terjadi karena faktor tidak cocok dengan karakter kulit individu.

Toh, para pengguna yang merasa cocok dengan produk cream aef justru lebih merasakan manfaatnya pada kulit. Dengan demikian, kita bisa mengetahui bahwa cream aef ini tidak berbahaya untuk kesehatan kulit karena sudah sesuai standar produk skincare pada umumnya.

Apakah Cream Aef Mengandung Merkuri

Pertanyaan lain dari calon pembeli biasanya seputar kandungan bahan. Misalnya, apakah cream aef mengandung merkuri. Kita semua sudah mengetahui bahwa merkuri adalah zat kimia berbahaya yang dilarang pada produk skincare.

Dengan kata lain, kita harus menghindari produk apapun yang mengandung merkuri karena memiliki potensi bahaya untuk kesehatan kulit. Efek samping yang terjadi dari skincare merkuri biasanya berdampak untuk jangka panjang.

Untuk itu, kita harus memastikan apakah cream aef mengandung merkuri? Jika kita melihat penjelasan di atas, produk aef skincare ini tidak mengandung merkuri atau bahan kimia berbahaya lainnya. Sebab, mereka menggunakan komposisi bahan alami serta telah mengantongi izin edar dari BPOM secara resmi.

Jadi, Skincare Aef Apakah Aman?

Sebagai akhir dari artikel ini, admin akan membuat kesimpulan dari penjelasan di atas yaitu skincare aef apakah aman. Produk aef skincare sudah terdaftar di BPOM, tidak berbahaya dan juga tidak mengandung merkuri. Dengan demikian, skincare aef ini aman untuk digunakan sehingga kalian tidak perlu khawatir lagi jika ingin memakainya.